Kamis, 23 April 2009

HIMPUNAN

Notasi Himpunan

Biasanya himpunan ditulis dengan huruf besar ( A, B, C ) dan elemen himpunan ditulis dengan huruf kecil ( a,b,c). Cara penulisan ini adalah cara yang umum dipakai. Himpunan-himpunan yang cukup dikenal seperti bilangan kompleks,Riil,Asli,Bulat,Rasional dan sebaganya menggunakan notasi khusus. Misalkan Kompleks notasinya C, Riil Notasinya R, Bulat notasinya Z

Tidak ada komentar:

Posting Komentar